Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Januari, 2020

Khas Banget, Ini 7 Kuliner Magelang yang Bisa Jadi Oleh-Oleh

Sejuknya kota Magelang menyambut wisatawan yang datang sejak pagi hari. Kota Magelang menawarkan sejumlah destinasi wisata budaya dan panorama indah untuk wisata alam. Pengalaman berkesan berlibur di Magelang tentu ingin Anda bagikan kepada orang-orang terdekat, bukan? Terlebih, liburan juga terasa lebih hemat karena menggunakan cashback ShopBack untuk keperluan akomodasi. Agar suasana lebih akrab, bagikan suka cita Anda kepada teman dan kerabat sambil membawakan oleh-oleh khas Magelang, seperti 7 kuliner berikut ini. 1. Gethuk Trio Inilah gethuk yang menjadi ikon kota Magelang . Gethuk Trio telah sukses memopulerkan gethuk, camilan yang terbuat dari singkong yang dihaluskan, menjadi oleh-oleh favorit dari Magelang. Gethuk ini khas dikenali dengan tiga macam warna gethuk mini yang dijajarkan menjadi satu, lalu dikemas dalam bungkus plastik tipis bertuliskan Gethuk Trio. Berbeda dari umumnya gethuk, permukaan Gethuk Trio terlihat licin mengilat dan menggoda siapa pun untuk segera

Tips Praktis Travelling dengan Kereta Api

Sebelum berkembangnya teknologi, calon penumpang kereta api harus antri berjam-jam di loket untuk bisa membeli tiket kereta api. Cara ini tentu dianggap kurang efisien. Pegipegi kemudian hadir untuk memberikan kemudahan memesan tiket kereta api, pesawat, dan hotel. Hanya dengan sekali klik, kita dapat langsung melakukan reservasi tiket perjalanan tanpa khawatir akan kehabisan. Pegipegi terhubung langsung dengan lebih dari 20.000 rute penerbangan domestik dan internasional, 1.600 rute perjalanan kereta api, serta lebih dari 7.000 hotel di Indonesia. Anda dapat bepergian kapanpun dan kemanapun dengan mudahnya. Berbagai penawaran menarik akan mengakomodir perjalanan bisnis maupun liburan bersama keluarga agar menjadi lebih menyenangkan. Situs web Pegipegi dapat diakses dengan mudah untuk melakukan reservasi tiket perjalanan. Bagi Anda pengguna android atau iOS, aplikasi Pegipegi versi terbaru dapat didownload secara gratis melalui Playstore dan Apple Store. Kereta api hingga saat ini te

Rumah Kiboku: Hotel Homey yang Tidak Pricey

Hotel sering kali jadi biaya membengkak kalau kita lagi travelling. Telat booking, gak tau kode promo, salah pilih lokasi, adalah tiga dari sekian alasan yang bikin budget penginapan kita membengkak. Nah, artikel ini akan mengulas tentang penginapan murah di Kawasan Dago. Namanya Rumah Kiboku. Buat kalian yang punya rencana liburan ke Bandung dalam waktu dekat, langsung catat baik-baik informasinya ya! Lokasi Ambil handphonemu. Ketik “Rumah Kiboku” di kolom search pada aplikasi Google Maps , dan taraaaaaaa… Jaraknya hanya 1,4km aja kok dari Tahura. Iya, tempat ngopi hits di Dago ituloh…. Kalau kamu tergolong sunrise catcher , Tebing Keraton pasti jadi destinasi wajib kalo ke Bandung dong. Nah supaya tetap dapat sunrise disana, sebelumnya menginap di Rumah Kiboku aja, karena cuma 15 menit udah sampe di Tebing Keraton . Enak banget kan?! Rumah Kiboku ini lokasinya ada di pinggir jalan raya. Jadi gak perlu masuk-masuk gang buat nyari tempatnya. Alamat lengkapnya bisa langsung cek