Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari September, 2017

Backpacker Jakarta Menuju Kematangan Dalam Usianya Yang Ke-4

Komunitas Backpacker Jakarta yang menaungi para petualang dan penggiat alam ini kini semakin besar dan berkualitas. Tak terasa hobi berpetualang dari beberapa anak muda Jakarta seperti Edi M Yamin dan Mike Loe ini semakin lama semakin berkembang dalam jumlah kuantitas peserta hingga terbentuk menjadi komunitas. Namun seiring berjalannya waktu perkumpulan penggiat alam ini banyak mengalami pergantian personil baik karena perbedaan visi maupun misi. Personil terakhir yang membesarkan nama Komunitas Backpacker Jakarta yaitu Edi M Yamin, Selly Sukaesi dan Rusmiyana yang selalu aktif mengadakan kegiatan dan trip setiap minggunya. Tumbuh dan kembangnya Komunitas Backpacker Jakarta juga tidak lepas dari sikap terbuka Edi M Yamin selaku founder terhadap berbagai ide, masukan bahkan kritik. Edi M Yamin sebagai pemegang kunci manajemen Komunitas Backpacker Jakarta telah membawa komunitas ini mencapai usianya yang ke-4 tahun. Komunitas yang lahir 5 April 2013 ini merayakan Puncak hari jadinya ya

Trip Sharecost Ke Banyuwangi part #11

EKSPLORE BANYUWANGI PART #11 WITH BACKPACKER JAKARTA   Hay guys.   Banyuwangi masuk dalam 5 besar kawasan wisata terfavorit BPJ Awards 2017 dan Untuk kesebelas kalinya Backpacker Jakarta akan kembali berkunjung kesana.   Buat kalian yang kemarin udah full kuota di part 10 , jangan khawatir yaa Yuk ikutan ngtrip bareng BPJ Eksplore Banyuwangi lagi & catat waktunya :   Hari : Sabtu – Minggu Tanggal : 18 – 19November 2017   MEPO : Sabtu di St Pasar Turi Surabaya Jam 02.00 Pagi hari.   Kebarangkatan. Jumat 14.00 Stasiun Senen Jakarta ( Tiket bisa kolektif). Adapun kawasan wisata yang akan kita Explore adalah :   1⃣ Kawah Ijen (Blue Fire) http://ift.tt/2yrQ487   2⃣ Madakripura http://ift.tt/2xA1p6M   3⃣ Taman Nasional Baluran http://ift.tt/2yrQ5cb   4⃣ Wisata Malam Surabaya   SHARECOST   Member RP 350.110 Non Member 365.110   Buat yang mau ikutan nanti wajib DP minimal 2

Trip Sharecost Sumbawa – Kenawa Backpacker Jakarta

PERDANA EXPLORE SUMBAWA, NTB BERSAMA BACKPACKER JAKARTA   Halloo….holla guyss.   Sekali – sekali bolehlah kita main jauh, hampir timur Indonesia.Dan ini trip perdana nya BPJ ke pulau yang terkenal karena dikunjungi mendiang Putri Diana dari Inggris.   Pulau ini dikelilingi oleh terumbu karang alami yang cocok untuk ber-snorkeling, pasir putih yang terhampar luas di tiap sisinya serta padang rumput dengan ilalang tinggi yang terdapat di tengahnya.   Sungguh amazing sekali!!! Penasaran kan? Yuuuuu ajak2lah dia ke pulau ini,kali aja pulang dari sini berjodoh.   Lingkarin kalender kalian ya :   Tanggal : 24 – 29 November 2017   Meeting Point : Bandara Praya Lombok NTB Hari : Jumat, 24 November Pukul 23.00 WITA.   Sharecost member : 786.241 Sharecost non member : 806.241   Destinasi yang akan dituju : . – Pulau Kenawa – Pulau Paserang – Gili Bedil – Gili Keramat – Gili Temudung – Pulau Moyo – Air

The Most Outstanding Booth dari Superbrands Indonesia Untk Backpacker Jakarta

Minggu 24 September 2017 kemarin Backpacker Jakarta berkesempatan untuk mengikuti acara Superbrands di Bintaro Exchange. BPJ sendiri mewakili kategori Smart Festival Comunity bersama dengan komunitas-komunitas keren lainya seperti Komunitas, Lego, Lubang Djarum, Blogger Jakarta, CDC Pro, Tiga Kubik, RC Mini, The School OF Movment & Komunitas Lego Indonesia. Acara yang berlangsung selama 1 hari penuh ini juga menampilkan banyak kegiatan lainya seperti lomba memasak, lomba dance, lomba rc dan lomba lainya yang diikuti ratusan peserta dari berbagai kalangan. Acara superbrands sendiri merupakan acara bersama para peraih super brand disetiap kategori produknya. Disini semua brand-brand ternama hadir meraimaikan acara yang tentunya semakin meriah dengan kahadiran beberapa bintang tamu seperti : 1. S07 2. Tulus 3. GAC 4. Dialog Dinihari Backpacker Jakarta sendiri mendokarsi standnya sesaui konsep komunitasnya yang menampilkan berbagai atribut dunia travelling dan juga meng

Backpacker Jakarta Eksplore Kebumen Part 4

EKSPLORE KEBUMEN #4 BACKPACKER JAKARTA Hay gengs. BPJ akan explore Kebumen lagi nih, salah satu kota yg lagi ngehits dengan spot spot kece dan destinasi wisatanya.. Spesial bgt deh kaya dia. Jangan sampe ga ikutan ya,Karna destinasi kita kali ini pake lengkap loh : Catet nih waktunya : Hari : Jumat – Minggu Tgl : 6 – 8 Oktober 2017 MEPO : Jumat, jam 21.00 WIB Lokasi : Sekretariat BPJ ,Samping RS UKI Terus di Kebumen kita kemana aja si, Hampir semua destinasi kita kunjungi loh, diantaranya. 1. Goa jatijajar 2. Bukit hud 3. Waduk sempor 4. Pantai sawangan 5. Curug sawangan 6. Goa sawangan 7. Pantai meganti 8. Benteng van der wijk SHARECOST Member Rp 380.610 Non member Rp 400.610 Sharecost terdiri dari : 1. Bus 2. Homestay 3. Tips sopir, tol, parkir 4. Tiket masuk wisata 5. Donasi sekret Tidak termasuk 1. Biaya pribadi 2. Selain yg disebutkan diatas 3. Biaya curhat Nah buat kalian yang mau ikutan segera hubungi kakak cepe dibawah ini ya. Septi bebol: 0856

Daftar Trip Backpacker Jakarta Periode September – November 2017

  UPDATE INFO TRIP & EVENT BACKPACKER JAKARTA SEPTEMBER – NOVEMBER 2017 Halo warga kebanggan BPJ  Berikut ini list info Trip dan kegiatan Backpacker Jakarta periode September – November 2017 mendatang  SEPTEMBER 2017 9 – 10 SEPTEMBER NO TRIP – ULTAH BPJ JU4RA . 16 – 17 SEPTEMBER 1. Eksplore Pahawang #8  ✅ 2. Pendakian G. Kerinci  ✅ 3. Explore Jogja #3  ✅ 4. Dieng #4  ✅ 5. Climbing Ferata #6  ✅ 6. ODT Cianjur, Citambur  ✅ 23 – 24 SEPTEMBER 1. Explore Sumatra Barat #2  ✅ 2. Explore Takabonerate Perdana  ✅ 3. Ciremai part #4  ✅ 4. Odt Kawah Ratu #5  ✅ 5. Odt Curug Country #3 6. Pendakian Prau #9 30 Sep – 1 OKTOBER 1. Bali Perdana  ✅ 2. Explore Pacitan #4  ✅ 3. Odt Ciwiday  ✅ 4. Explore Madura #3  ✅ 5. Mt. Lembu #4  ✅ OKTOBER 2017 7 – 8 OKTOBER 1. Explore Pulau Bawean Perdana  ✅ 2. Double Body Rafting  ✅ 3. Pengalengan #1  ✅ 4. Odt gunung hawu #2  ✅ 5. Explore Tidung  ✅ 6. Eksplore Geopark Cileteuh 5 14 – 15 OKTOBER 1. Batam & Bintan Perdana