“Gue kecewa Dilan di film-in” “Apalagi pemeran nya Iqbal. Males banget sumpah” “Sama. Fix Gue ngga akan nonton” Siapa yang pernah melontarkan kalimat yang sama kaya gitu? Buat sebagian dari kita yang udah ‘terlanjur’ baca novelnya jauh-jauh hari sebelum terdengar hingar-bingar Dilan akan diangkat ke layar lebar, sudah merasa terpuaskan. Gaya bahasa Pidi Baiq yang ringan dan merakyat, serta ide ceritanya yang ‘kita banget’ berhasil bikin gue ketawa-ketawa geli sepanjang baca novel Dilan 1990. Lalu setelah sekian lama kita berangan-angan akan sosok Dilan, pertengahan tahun 2017 lalu kita semua dikagetkan dengan munculnya thiller Film Dilan 1990. Dan yang tak kalah menggegerkan adalah berita terpilihnya Iqbal dan Vanesha sebagai pemeran utamanya. #FansDilanGarisKeras , begitulah sapaan para penggila novel Dilan, mengaku kecewa akan hal tersebut. Nah, gimana buat yang belum baca novelnya? Terutama buat orang-orang yang katanya anti nonton film Indonesia, apa film ini tetap layak untuk