Langsung ke konten utama

Postingan

Menampilkan postingan dari Juli, 2017

Mau Belajar Bahasa Inggris ? Jangan Lupa Mampir Ke Kampung Inggrisnya Kediri, Jawa Timur

Kampung Inggris adalah salah satu kampung yang berada di Pare Kediri. Jawa Timur, Kampung ini beda dengan perkampungan lain karena kampung ini memiliki berbagai tempat kursus dan sangat terjangkau Kampung Inggris , berawal dari perjuangan dan kiprah Bapak Kalend Osen sang Pendiri BEC Pare. Kalend Osen adalah seorang berkewarganegaraan Indonesia yang berasal dari Kalimantan Timur, Tokoh dan Guru sederhana yang telah menghasilkan ribuan murid yang kini tersebar di seluruh Indonesia, bahkan di beberapa belahan di dunia. Perjalanan Panjang Sejarah Lahirnya BEC-Pare , menyebutkan, suatu ketika kisaran tahun 1976, ada dua orang tamu dari IAIN Sunan Ampel Surabaya. Kedatangan dua tamu tersebut tak lain hendak belajar Bahasa Arab dan Bahasa Inggris. Karena apa, di tahun 1976 bagi setiap mahasiswa IAIN Sunan Ampel Surabaya, apabila akan mengikuti ujian negara maka diwajibkan lulus ujian Bahasa Arab dan Bahasa Inggris terlebih dahulu, barulah dapat menempuh ujian negara.  Dua mahasiswa yan

Keindahan Gunung Lemongan, Lumajang

Gunung Lemongan adalah sebuah gunung berapi tipe maar, di Jawa Timur. Gunung ini merupakan bagian dari kelompok Pegunungan Iyang. Puncaknya adalah Tarub (1.651 m). Gunung Lemongan termasuk dalam wilayah dua kabupaten, yaitu Lumajang dan Probolinggo. Gunung Lemongan dikelilingi 27 maar yang garis tengahnya berkisar antara 150 dan 700 meter. Beberapa maar mempunyai danau. Gunung Lemongan juga memiliki 60 puncak. Yang saat ini aktif terletak 650 meter di sebelah barat daya puncak Tarub. Danau, di antaranya Ranu Pakis, Ranu Klakah dan Ranu Bedali, terletak di lereng barat dan timur. Maar yang kering terletak terutama di lereng utara. Tidak diketahui letusan maar yang tercatat dalam sejarah.Gunung Lemongan sempat sangat aktif dari tahun 1799, letusan pertamanya yang tercatat dalam sejarah, sampai akhir abad ke-20. Lemongan sangat cocok untuk pendakian bagi pemula, lemongan memiliki ketinggian 1676Mdpl diatas permukaan laut. Jalur pendakian lemongan sudah sangat jelas banyak String Lin

Pendakian Gunung Andong Part #5

  PENDAKIAN ANDONG #5 BACKPACKER JAKARTA Hey gaess. . Kali ini backpackerjakarta akan kembali mengadakan pendakian yang ke  #5  ke salah satu gunung dengan spot terbaik di Jawa Tengah & sangat recommended banget buat pemula. Buat kalian yang mau ngerasain ber hari raya Idul Adha dengan suasana yang berbeda dari biasanya yaitu di ketinggian 1726mdpl plus dengan suasana pegunungan dengan AC alam, yuk join sama kita. Catat waktunya : Hari : Jum’at – Minggu Tgl : 01 – 03 September 2017 MEPO : Jumat, 1 September 2017 Jam 20:00 WIB di sekretariat BPJ UKI Cawang . Sharecost Rp295.029, Rincian sharecost : 1. Sewa Bus PP ( AC ) 2. Donasi sekret 3. Izin & simaksii 4. Foto foto kece Sharecost tidak termasuk : 1. Pengeluaran pribadi 2. Makan pribadi 3. Kasih sayang 4. Gandengan 5. Bahu yang kokoh Level Gunung : Boleh untuk Pemula. Info dan pendaftaran hubungi : Pingkan : 085694300649 Thamrin : 0895325440097 A T T E N T I O N ============= 1. Ini sharecost, ja

Trip Eksplore Bandung Barat Part 3

EXPLORE BANDUNG BARAT PART#3 BACKPACKER JAKARTA   Hay guys   Bandung barat menyimpan banyak sekali keindahan-keindahan alam yang tak ada habisnya. Trip ini untuk kedua kali akan di explore oleh BPJ loh.   Kali ini kita mau coba explore salah satu tempat kawasan PLTA saguling di bandung barat, yup kawasan rajamndala kulon, cipatat – bandung barat.   Buat kalian yg mau join, jangan sampai kelewatan. Kuy catat waktunya ya :   Hari : Sabtu 5 AGUSTUS 2017 Mepo : Sekretariat BPJ (UKI) Waktu : 00.00 Sharecost : Rp 120.058.   Dengan harga segitu kita bukan cuma explore satu tempat aja loh.   Apa aja yang kita explore :   1. Sanghyang heuleut 2. Curug cikahuripan 3. Curug Halimun (Optional) 4. Waduk saguling   Biaya sharecost termasuk :   1. Sewa Bus 2. Tiket masuk lokasi 3. Donasi Sekre 4. Foto bareng kaka cepeh 5. Bahu untuk sandaran 🤗   Biaya tidak termasuk selain yang disebutkan diata

Bersantap Malam Sambil Menikmati Suasana Pantai di Oceanic Cafe

Satu lagi gaes tempat makan sekaligus menjadi tempat nongkrong menarik di kawasan Jakarta Utara. Lokasi bersantap ini menawarkan pemandangan lepas pantai yang bernama Oceanic Café. Kafe yang menawarkan panorama pinggir laut itu berada di Jalan Raya Pantai Mutiara, Pejagalan, Pluit. Oceanic Café memiliki area makan yang cukup luas sekaligus ditemani dengan swimming pool yang menambah kelengkapan kafe ini. Bukan hanya itu, meja serta kursinya juga terbuat dari kayu yang cocok dengan suasana pelabuhan. Ornamen penghias kafe juga bernuansa laut untuk menegaskan suasana bahari nya. Jika kalian ingin menyaksikan bagaimana suasana bersantap dengan view lautan lepas, kalian bisa memilih meja makan di dekat dermaga. Hal lain yang menjadikan lokasi kafe ini menjadi tempat favorite yaitu ada nya live music yang akan menemani kalian selama berada disana. Nah, untuk makanan sendiri sangatlah lengkap yakni mulai dari hidangan Indonesia, masakan Asia, sampai sajian ala ala Eropa. Disana kalian jug

Danau Laut Tawar: Kawasan Wisata di Aceh Yang Murah Tapi Tidak Murahan

Haloo Sobat Traveler! Berbicara tentang kawasan wisata di Aceh, biasanya yang terlintas dipikiran kita pasti Masjid Raya Baiturrahman, atau Museum Tsunami. Padahal selain itu Aceh juga masih memiliki banyak sekali tempat wisata yang salah satunya adalah Danau Laut Tawar. Hmmm… jadi kita mau bahas danau apa laut nih?? Eiiits jangan bingung sobat traveler, kita simak aja yuk. Danau Laut Tawar adalah kawasan wisata yang terletak di Dataran Tinggi Gayo, Kabupaten Aceh Tengah. Di sebelah barat danau ini terdapat Kota Takengon yang merupakan ibu kota Kabupaten Aceh Tengah. Danau ini memiliki luas sekitar 5.472 hektar dengan panjang 17 km dan lebarnya 3,219 km. Karena memiliki wilayah perairan yang sangat luas seperti lautan danau ini diberi nama Danau Laut Tawar, kata tawar sendiri tentu saja berasal dari airnya yang tawar. Nah… udah nggak bingung lagi kan sobat traveler. Pemandangan alam di sekitar Danau Laut Tawar yang diapit oleh dua bukit ini menyajikan keindahan yang sangat mempeson

Turnamen Badminton Backpacker Jakarta

TURNAMEN KLUB BADMINTON BACKPACKER JAKARTA Dalam rangka memperingati hari kemerdekaan Republik Indonesia, buat kalian para member BACKPACKER JAKARTAyang ingin membuat bangga RT dan klub kalian masing-masing kut ikutan Turnameb Klub Badminton BpJ. Klub Badminton BPJ  @backjak_badmintonclub  akan mengadakan turnamen antar RT/Klub, Yuk ikut berpartisipasi dalam TURNAMEN BADMINTON BACKPACKER JAKARTA CUP 2017 Turnamen ini akan di laksanakan pada : Hari : Minggu Pagi Tanggal : 27 Agustus 2017 Waktu : 07.00 – 17.00 WIB Tempat : GOR Cempaka Putih, Jl. Cempaka Putih Tengah No. 31 Jakarta Pusat* Biaya Pendaftaran : 100K/pasang (10 pendaftar pertama diskon 10%) dan Dapat ditransfer ke : Bank Mandiri Norek : 900-0018-6689-06 An. Dian Rochmatus S Info dan pendaftaran hubungi : Irwan : 081513235251 Dian : 085695663393 1. Batas akhir pendaftaran 16 Agustus 2017. 2. kuota peserta 32 pasang ganda putra. Rules untuk peserta : 1. warga RT /club pertanggal 25 Juli 2017, jika masuk RT/

Eksplore Perdana Pulau Bawean Backpacker Jakarta

EKSPLORE PERDANA PULAU BAWEAN BACKPACKER JAKARTA Buat kalian yang rajin nonton My Trip My Adventure, udah pernah liat liputan trip mereka waktu ke Bawean? Gimana, setelah ngeliat pemandangan alamnya, ngiler kannnn buat buru-buru kesana ? Nah kebetulan nih, BPJ mau ngadain explore perdana ke Pulau Bawean Gresik. Selain menikmati keindahan alam laut dan daratnya, kalian juga bisa nemunin si axis kuhlii (Rusa Bawean) nan lucu langsung di sumbernya. Buat kalian yang seneng nyelem nyamperin ubur-ubur, waktu yang paling pas buat nikmatin Underwater-nya Bawean tuh di bulan Oktober, makanya trip ini kami adakan di bulan Oktober. Explore Perdana Pulau Bawean diadakan pada : Hari : Sabtu – Senin, Tanggal : 7-9 Oktober 2017 Mepo : Stasiun Surabaya Pasar Turi, Sabtu, 7 Oktober 2017 02.00 WIB. Sharecost: Rp 720.610 Sharecost INCLUDE : 1. Penyebrangan Kapal Eksekutif Pelabuhan Gresik-Bawean PP⛵ 2. Sewa angkot dari Mepo ke Pelabuhan Gresik 3. Kapal Hoping 4. Donasi Sekret 5. Pengin

Liputan Trip Pendakian Gunung Via Selo Merbabu Part #4

Ini bukan tentang menggapai sesuatu menuju puncak. Tapi tentang bagaimana proses melaluinya bersama sama. Ya, begitulah slogan untuk pendakian gunung merbabu part #4 Backpacker Jakarta kali ini. Tepat nya pada tanggal 14 sampai 16 Juli 2017 dengan sharing cost sebesar Rp 325.157,-/orang, pendakian inipun terlaksana dengan meeting point di Sekretariat Backpacker Jakarta pukul 21.00. Pendakian kali ini digawangi oleh Cahyadi Arif @cahyadiarf dan Ramdhan @ramdhan19 dan di ikuti oleh 27 peserta lainnya dan bukan hanya itu, kesuksesan pendakian juga dibantu oleh tim backup yakni Amiral Arif, Inu dan Mamet. Nah, sebelum masuk lebih detail lagi, cus yuk kita cari tahu dulu mengenai gunung merbabu itu ada dimana sih ? atau ada berapa jalur disana ? Tentang Gunung Merbabu terletak di Jawa tengah dengan ketinggian 3.142mdpl dan puncak tertingginya yakni Kenteng Songo. Gunung Merbabu berasal dari kata “meru” yang berarti gunung dan “babu” yang berarti wanita. Gunung ini merupakan salah satu

Kesejukan Gunung Budheg, Tulungagung

Gunung Budheg adalah Salah satu tempat wisata yang berada di Kecamatan Boyolangu, Kabupaten Tulungagung, Provinsi Jawa Timur Wisata Gunung Budheg di Tulungagung memiliki pesona keindahan yang sangat menarik untuk dikunjungi. Sangat di sayangkan jika anda berada di kota tulungagung tidak mengunjungi wisata alam yang mempunyai keindahan yang tiada duanya tersebut. Wisata Gunung Budheg di Tulungagung sangat cocok untuk mengisi kegiatan liburan anda, apalagi saat liburan panjang seperti libur nasional, ataupun hari ibur lainnya. Keindahan Wisata Gunung Budheg di Tulungagung ini sangatlah baik bagi anda semua yang berada di dekat atau di kejauhan untuk merapat mengunjungi tempat Wisata Gunung Budheg di Tulungagung. Wisata Gunung Budheg di Tulungagung merupakan tempat wisata yang harus anda kunjungi karena pesona keindahannya tidak ada duanya. Penduduk lokal daerah boyolangu juga sangat ramah tamah terhadap wisatawan lokal maupun wisatawan asing. Kota tulungagung juga terkenal akan ke

Meet and Greet Bersama Klub Pelita Jaya

Rabu, 12 juli 2017 club Basket Backpacker Jakarta mendapat undangan dari BOLA untuk acara meet and greet bareng salah satu klub basket Indonesia PELITA JAYA. Acara ini di adakan di gedung Kompas Gramedia, Jl Palmerah Barat No 33-37 Acara yang di mulai pada pukul 15:00 WIB di hadiri oleh perwakilan dari club Basket Backpacker Jakarta, acara di hadiri oleh Angela Haris Adytia Kamil Paul Qeny Acara meet and greet dengan PELITA JAYA berlangsung dengan lancar, acara meet and greet memperkenalkan lebih dalam tentang klub Basket PELITA JAYA juga para anggotanya. Kita simak yuk ungkapan dari salah satu member club basket BPJ yang hadir pada acara meet and greet. “Acara meet and greet seru, juga sangat holic banget apalagi kita yang memang hobi basket senang bisa melihat salah satu team IBL dari dekat dan bisa foto juga bareng para pemainnya, setelah acara ini saya termotivasi bagi klub Basket BPJ untuk lebih kompak kerjasama antar team, terus bekerja keras jadi main basket bisa suk

BPJ ODT EXPLORE 3 CURUG : MENJELAJAHI KEJERNIHAN CURUG PANGERAN, LEUWI BALONG ENDAH, DAN CURUG KONDANG

Bagi pecinta wisata alam, bogor merupakan tempat yang tepat untuk dikunjungi. Di bogor ada suatu tempat wisata alam yang indah yang sungguh teramat sayang bila di lewatkan.  Namanya Curug Pangeran yang secara administratif berada di Kawasan Taman Nasional Gunung Halimun-Salak, Desa Gunung Picung, Kecamatan Pamijahan – Bogor. Dan kali ini Backpacker Jakarta (BPJ) berkesempatan untuk mengeksplore curug tersebut yang bertajuk : Odt explore 3 curug (curug kondang, balong endah &pangeran) yang dilaksanakan pada minggu 9 juli 2017. Trip BPJ kali di kordinatori oleh duo kaka cantik dan ganteng  yaitu Kaka Suci & Bang Shoim. Demi kenyamanan dan keamanan, pesertanya dibatasi hanya 20 peserta dengan biaya  hanya Rp 95.597 saja. Oh iya, bagi yang belum mengetahui, trip BPJ selalu menggunakan sistem sharecost, bukan opentrip ataupun private trip. Seperti biasa, trip diawali dengan berkumpul (mepo) di kfc stasiun bogor pukul 7 pagi. Perjalanan kami sempat tertunda karena ada beberapa pes

Travel jakarta Indramayu

Travel jakarta Indramayu, Travel Indramayu Jakarta PP Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : Travel jakarta Indramayu => bekasi => karawang => cikopo => cikampek => pamanukan => Patrol => Jatibarang => indramayu Lewat pintu keluar TOL : Cikampek catatan : Untuk menghindari kemacetan. penjemputan / drop penumpang pada jam siang, hanya kami … The post Travel jakarta Indramayu appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uqAOKX via IFTTT

Tangerang Selatan Kuningan Cirebon

Travel tangerang selatan kuningan cirebon Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : Kuningan => Cirebon => Lebak bulus => Ciputat => Gaplek => Pondok Cabe <=PP=> Lewat pintu masuk TOL : Tol cipali keluar pintu tol plumbon – ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama memberikan akses alamat termudah  dalam penjemputan / … The post Tangerang Selatan Kuningan Cirebon appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uZ4USz via IFTTT

Travel Jakarta Timur

Travel Jakarta Timur Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut RW.MANGUN => PULOGADUNG => CAKUNG => HARAPAN INDAH => KRANJI => BEKASI BARAT => BEKASI TIMUR => TAMBUN => CIBITUNG => CIKARANG => KARAWANG => TOL DALAM KOTA – CIPALI <=PP=> keluar pintu tol plumbon – ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama … The post Travel Jakarta Timur appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uqm7Ht via IFTTT

Travel jakarta Utara Kuningan

travel jakarta utara travel jakarta utara kuningan Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : BANDARA => PLUIT => BANDENGAN => ANCOL => SUNTER => TJ.PTIOK => CLINCING => TOL <=PP=> Lewat pintu masuk TOL : Tol cipali keluar pintu tol plumbon – ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama memberikan akses alamat … The post Travel jakarta Utara Kuningan appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uZbqIU via IFTTT

Travel jakarta pusat cirebon kuningan

Travel jakarta pusat cirebon kuningan Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : ROXY => HARMONI => JUANDA => PASAR BARU => GAMBIR => TUGU TANI => KWITANG => PASAR SENEN => GALUR => CEMPAKA PUTIH => TOL <=PP=> Atau : KEBON JERUK => TOMANG => SLIPI => TANAH ABANG => THAMRIN => SARINAH … The post Travel jakarta pusat cirebon kuningan appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uqxRtK via IFTTT

Travel Jakarta Barat

Travel Jakarta Barat Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : BANDARA => KALIDERES => CENGKARENG => PESING => INDOSIAR => GROGOL => TOL <=PP=> keluar pintu tol plumbon – ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama memberikan akses alamat termudah  dalam penjemputan / drop penumpang Jadwal keberangkatan dan penjemputan mulai  pukul : … The post Travel Jakarta Barat appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uZCGao via IFTTT

Travel Jakarta Selatan Cirebon Indramayu Kuningan

Travel jakarta selatan cirebon indramayu kuningan Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : KEBAYORAN LAMA => GANDARIA => BLOK M => MAMPANG PRPT => KALIBATA => PANCORAN => TEBET => KAMPUNG MELAYU => HALIM => CAWANG => UKI => TOL , ATAU MULAI DARI GAPLEK => CIPUTAT => LEBAK BULUS => PONDOK INDAH => FATMAWATI => CILANDAK => BUNCIT => PASAR MINGGU => … The post Travel Jakarta Selatan Cirebon Indramayu Kuningan appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uqsOJG via IFTTT

Travel Bekasi Cirebon Kuningan

Travel Bekasi Cirebon Kuningan Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : RAWAMANGUN => PULOGADUNG => CAKUNG => HARAPAN INDAH => KRANJI => BEKASI BARAT => BEKASI TIMUR TAMBUNG => CIBITUNG => KARAWANG <=PP=> keluar pintu tol plumbon – ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama memberikan akses alamat termudah  dalam penjemputan / … The post Travel Bekasi Cirebon Kuningan appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uZCFTS via IFTTT

Kuningan Cirebon Jakarta

Travel Kuningan Cirebon Jakarta Via Cipali & travel jakarta Rute daerah yang kami lewati adalah sebagai berikut : Kuningan => Plumbon => Plered => Kedawung => Cirebon kota dan Jakarta <=PP=> Lewat pintu masuk TOL : Tol cipali keluar Pintu tol Plumbon – Ciperna catatan : Untuk menghindari kemacetan, mohon kerjasama memberikan akses alamat termudah … The post Kuningan Cirebon Jakarta appeared first on Ciremai Trans . from Ciremai Trans http://ift.tt/2uZpSk7 via IFTTT

Pendakian Gunung Sumbing Part 4 Backpacker Jakarta

PENDAKIAN SUMBING #4 BACKPACKER JAKARTA   Hay kaka2 ketjeh yang dirindukan Salam   Buat kaka2 semuanya yang mau ikutan pendakian GUNUNG SUMBING part 4 bareng ackpacker Jakarta, jangan lupa catat waktunya :   TANGGAL 22-23 Juli 2017   MEPO Jumat tgl 21 Juli 2017 Pukul 20.30 WIB di Sekretariat BPJ Cawang -UKI   Sharecost 290.157   Rincian Sharecost ✅ 1. Sewa Bus Ac Jakarta – Basecamp 2. Simaksi sumbing 3. Donasi Sekret 4. Tips, Tol & Parkir 5. Bareng CP ketjeh   Tidak Termasuk Yang tidak disebutkan diatas ❌   Level Gunung 〽 Menengah Keatas ( Minimal pernah mendaki diatas 2800 mdpl & infokan saat mendaftar )   Info Lebih lanjut soal Gunung SUMBING Bisa Cek http://ift.tt/2vbDQif   Buat yang mau ikutan Bisa hubungi kaka ini via wa ☎ :   Rangga :0895339447408 Afri : 085770606740 .   PENTING ===========   1. Ini sharecost bukan OT yak jadi susah senang di